PERANCANGAN APLIKASI PENGOLAHAN DATA PEMBAYARAN SEKOLAH PADA SMK PATRIOT 1 BEKASI

Authors

  • Nur Aida Handayani Teknik Informatika Sekolah Tinggi Teknologi Duta Bangsa
  • Eko Saputro Teknik Informatika, Sekolah Tinggi Teknologi Duta Bangsa
  • I Ketut Somantara Teknik Informatika, Sekolah Tinggi Teknologi Duta Bangsa

Keywords:

Aplikasi Pengolahan data, Pembayaran Sekolah

Abstract

Pada era globalisasi saat ini perkembangan teknologi semakin maju.Sehingga data yang disajikan dalam bentuk system yang telah terkomputerisasi.Sama halnya dengan aplikasi pengolahan data pembayaran sekolah.Dimana program tersebut saling berhubungan. Sehingga, dengan secara langsung komputer akan melakukan pengolahan data-data yang masuk kedalam system tersebut. Pada penelitian yang diangkat dengan judul Perancangan Aplikasi Pengolahan Data Pembayaran Sekolah Pada SMK Patriot 1 Bekasi merupakan penelitian terapan yang bertujuan untuk memberikan pemecahan masalah yang terjadi pada SMK Patriot 1 Bekasi.Dimana pemecahan masalah tersebut dapat mempermudah dalam pembuatan laporan dan cetak kwitansi pembayaran.Sehingga dapat menghasilkan laporan yang akurat dan tepat waktu.
Metode penelitian yang digunakan pada penelitian yaitu metode wawancara, studi pustaka dan penelitian langsung.Kemudian analisis system yang sedang berjalan dan dilanjutkan dengan perancangan aplikasi serta melanjutkan dengan pembuatan aplikasi pengolahan data pembayaran sekolah.
Hasil penelitian yaitu sebuah aplikasi pengolahan data pembayaran sekolah yang memberikan kemudahan dalam transaksi dan laporan pembayaran sekolah seperti cetak kwitansi dan laporan pembayaran sekolah dengan hasil yang lebih cepat dan akurat.

Published

2019-12-01

How to Cite

Nur Aida Handayani, Eko Saputro and I Ketut Somantara (2019) “PERANCANGAN APLIKASI PENGOLAHAN DATA PEMBAYARAN SEKOLAH PADA SMK PATRIOT 1 BEKASI”, JUS TEKNO (Jurnal Sains dan Teknologi), 3(2), pp. 53–59. Available at: https://journal.sttdb.ac.id/index.php/justekno/article/view/18 (Accessed: 22 December 2024).